Dinas PMD Rohil dan Provinsi Riau Sosialisasi Pemulihan Ekosistem Gambut di Panipahan Laut
RCN.com (PALIKA) - Pada hari Selasa(22/3/2022) Sekitar pukul 14.30 wib bertempat di Kantor Penghulu Panipahan laut. Ada pun menggelar Acara Sosialisasi pemulihan ekosistim Gambut.
Sosialisasi tersebut di hadiri Dinas PMD dan rombongan dari Kabupaten Rokan Hillir, Serta dari Pihak yang membidangi hutan Mangrove Provinsi Riau.
Mustari Selaku Penghulu Panipahan laut di dampingi Bhabinkamtibmas panipahan laut Bripka Ridwan Pane Serta Perangkat desa, dan beberapa Masyarakat Panipahan laut, dalam Sosialisasi tentang pemulihan Ekosistim Gambut, Mustari Mengatakan saat di konfirmasi awak media.
Pada hari ini kita menanda tangani pembuatan untuk mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan(Karlaut).
Tujuan Kegiatan tersebut bahwa dalam bencana karhutla perlu penanganan khusus dan efektif khususnya di daerah gambut kata Mustari.
“Untuk itu, dengan sistem canal blocking merupakan salah satu solusi yang paling tepat, Sistem Canal Blocking bertujuannya untuk mengembalikan lahan gambut sebagaimana fungsinya yaitu basah dan berair tutup nya.
(MM)
Tulis Komentar